Permainan Menyusun Bata | Tetris Games

Permainan Menyusun Bata | Tetris Games
Tidak membutuhkan soal atau sebuah kode teka-teki untuk menyelesaikan permainan ini, cukup menyusun potongan bata satu persatu sampai membentuk dinding tembok tanpa celah untuk mendapatkan nilai sebanyak mungkin. Susunlah potongan bata yang akan muncul kelayar permainan menjadi sebaris untuk mendapatkan nilai, namun INGAT..!! jangan sampai bata yang Anda susun menjadi sebuah tembok yang tinggi, jika itu terjadi maka permainan akan selesai (Game Over).

Tetris game picture




INFO TERKINI
Konsep Membuat Efek Hover Dengan CSS



Di permainan sebelumnya, lebih saya fokuskan pada kecerdasan IQ untuk mengukur daya ingat Anda dalam permainan Memory Game Picture With jQuery, dan untuk permainan kali ini merupakan permainan menggunakan tehnik bagaimana cara Anda mendapatkan nilai yang setinggi-tingginya, karena setiap selisih angka 300 maka kecepatan level games akan bertambah. Nah..!! sudah siap bermain dengan SAHABAT BLOGGER 77 untuk menjadi sang JUARA di Tetris Games kali ini, silahkan perhatikan bagaimana cara menjalankan permainan ini:


Cara Bermain Tetris Games
Untuk menjalankan games ini, saya menggunakan tombol-tombol tuts di papan Keyboard Anda, seperti gambar berikut :

Papan tombol Komputer



1. Tanda Panah (Icon Arrow)
  • Panah Untuk menggeser potongan bata kearah Kanan
  • Panah Untuk merubah posisi potongan bata sebelum disusun
  • Panah Untuk menggeser potongan bata kearah Kiri
  • Panah dan SPACE = Untuk mempercepat potongan bata turun

2. Space Dan Enter
Saya fungsikan untuk mengulang permainan ke-DUA bila mana permainan pertama Anda tidak selesai dengan maksimal (Game Over). Cukup KLIK Space atau Enter untuk mengulang dan memulai permainan kembali. Mau Coba..?




PLAY GAME



Ini permainan zaman Anda masih kanak-kanak kali ya, tetapi karena geme ini pernah di-Request oleh sahabat saya mas Anza dalam komentar Cara Membuat Game Ular-Ularan Diblog (maaf ya mas kalau baru hari ini bisa Devy terbitkan). Semoga beliau dan sahabat semua bisa terhibur dengan permainan tetris game kali ini, dan jadilah sang juara dengan mendapatkan nilai yang spektakuler, hehe..!!
..SELAMAT BERMAIN..

No comments:

Post a Comment